Persoalan bagaimana menjadi top 10 on google menjadi persoalan sehari hari para pengelola blog atau pengelola sebuah situs. Memperoleh peringkat top 10 on google menjadi persoalan penting bagi para pengelola situs terutama jika situs tersebut terkait dengan kegiatan make money online yang tentunya dengan menjadi top 10 on google akan mempermudah visitor dalam melakukan pencarian.
Menjadi top 10 on google bukanlah persoalan mudah tapi juga tidak bisa dibilang sulit juga. Pada prinsipnya hanya google lah yang paling tahu bagaimana google akan menempatkan sebuah situs di urutan top 10 atau tidak.
Tetapi dengan mempelajari perilaku dari google maka dapat diketahui beberapa elemen penting yang harus dipertimbangkan para pengelola blog atau pengelola situs agar bisa menjadi top 10 on google.
Setidaknya terdapat 5 elemen yang bisa kita pertimbangkan untuk memperoleh posisi top 10 on google sebagai berikut :
1. Keyword yang digunakan di dalam judul halaman web (letaknya antara tag title)
2. Keyword yang digunakan dalam heading (H1) dan di paragraf pertama website
3. keyword yang digunakan dalam teks link baik di website anda atau website lainnya.
4. Nilai pagerank dari halaman web site anda, semakin tinggi semakin baik.
5. Halaman berisi lebih dari 200 teks yang relevan (semakin banyak semakin baik)
Kelima elemen tersebut lah yang harus kita optimalkan dalam rangka mencari posisi di top 10. Tentu ini bukan pekerjaan mudah dan bukankah semua hal membutuhkan kerja keras dan proses??? Menjadi top 10 on google bukanlah keinginan satu atau dua orang pengelola blog tetapi berjuta pengelola situ atau blog akan menginginkan hal yang sama dan persaingan akan terjadi. Semua pilihan ada di tangan pengelola blog atau situs masing masing, ingin menjadi yang terbaik atau tidak.
Gambar by : ff-webdesigner.de