Kalau anda punya beberapa blog dan sudah terinstal dengan Google analytic dari Google webmaster, anda bisa memanfaatkan artikel yang memiliki pageviews cukup tinggi sebagai penambah traffic bagi blog anda lainnya.
Google webmaster central akan memberikan report pageviews plus sumber halaman. Nah, artikel blog anda yang memiliki page views cukup tinggi bisa dipakai untuk menggiring visitor untuk menuju blog anda lainnya.
Misal Blog A punya artikel yang mempunyai visit dari search engine atau refering site cukup tinggi. Anda bisa menulis lanjutan atau versi lain dari artikel dari Blog A tersebut di Blog B. Lalu anda tinggal menambahkan url artikel dari blog B itu di dalam artikel blog A tadi.
Beri alt text dari artikel yang menuju blog B tadi dengan kalimat yang relevant dan provokatif. Lumayanlah kalau ada yang tergoda, kan dikit dikit dapat tambahan traffic buat blog anda lainnya. Lumayanlah :D Belum daftar Google Analytic??? ya langsung aja daftar ke Google Analytic.
Gbr by : manishpandey